Simple Living High Thinking

Narayana Smrti

Vegetarian diharamkan dalam Islam?

Di kantor, saya sering dijuluki herbivora, istilah beken untuk Vegetarian kali ya… Sebagian orang memandang pola hidup vegetarian adalah polah hidup yang bagus. Atasan saya memuji pola hidup saya dengan mengambil benang merah antara penyakit gula yang beliau derita...

Kapan akan kiamat?

Kapan akan kiamat?

A. Kiamat menurut pandangan agama Abrahamik Alkitab ''..matahari akan menjadi gelap, dan bulan tidak lagi bercahaya. Bintang-bintang akan jatuh dari langit, kuasa-kuasa langit akan goncang, dan para penguasa angkasa raya akan menjadi kacau-balau. [Matius 24:29, Markus...

Membedah Otak Orang Bali (2)

Berbicara masalah rejeki, kita harus menempuhnya dengan dua jalur yaitu jalur Agama sebagai jiwanya dan jalur ilmu ekonomi sebagai badannya. Bila kita mengais rejeki hanya melalui jalur berupacara saja tanpa diimbangi dengan jalur ilmu ekonominya maka hasilnya adalah...

Membedah Otak Orang Bali (1)

Membedah Otak Orang Bali (1)

Di India diceritakan ada keluarga miskin di mana sang ayah sangat ulet bekerja, hidup hemat dan kelakuannya susila. Semakin lama keluarga itu semakin kaya dan akhirnya menjadi kaya raya. Sang ayah setiap selesai makan maka dia naik ke atas loteng untuk membersihkan...

Komunitas Internasional
Gerakan Bhakti Yoga

Gerakan Bhakti Yoga ini berbasiskan pada ajaran Veda, Sanatana Dharma, terutama sekali dalam jalan Bhakti Yoga yang berasal dari garis perguruan (parampara) Gaudya Vaisnava yang merupakan cabang perguruan Veda dari Brahma Sampradaya. Sebagaimana dapat ditelusuri dalam berbagai kitab-kitab Veda terutama sekali Bhagavata Purana, Brahma Sampradaya adalah salah satu dari empat garis perguruan Veda awal yang sudah ada sejak jaman purba. Yogyakarta merupakan salah satu kota budaya yang secara akar sejarahnya terbangun dari nilai-nilai budaya Veda. Misi kami di Yogyakarta adalah membangkitkan kembali nilai-nilai Veda tersebut dan dengan tetap berbasiskan pada kearifan lokal tetapi juga tidak melepaskan diri dari komunitas internasional.

Ashram yang sangat tenang dengan warga yang bersahabat, berpikiran terbuka dan mudah bergaul. Banyak ilmu yang telah saya dapatkan selama berkunjung ke sini. Semoga ashram ini tetap ada memberikan penerangan buat masyrakat Yogya khususnya dan Indonesia pada umumnya.

Krishnamurti

Tulisan-tulisan yang sangat bagus dan berbobot. Baru kali ini saya dapat membaca mengenai ajaran Hindu yang berimbang sehingga memberikan khasanah pemahaman baru bagi saya yang terlahir bukan sebagai seorang Hindu. Banyak hal-hal baru yang dapat saya eksplorasi di sini.

Frederic

Address

Jl. Sudarsan Chakra No.3 Maguwoharjo Yogyakarta

Phone

+62-274-885794

Email

info@narayanasmrti.com

Translate »