Apr 22, 2015 | Newsletter |
Setiap agama memiliki sistem penanggalan atau kalendernya sendiri-sendiri. Demikianlah kita mengenal sistem penanggalan masehi, hijriah, waisak, imlek, saka dan sebagainya. Hanya saja permasalahannya, kalau Hindu agama yang paling tua, lalu kenapa tahun penanggalannya...
Apr 22, 2015 | Newsletter |
Karena sulit diterima oleh akal sehat dan tidak didukung oleh temuan bukti-bukti yang ilmiah, apa yang dijelaskan dalam kitab-kitab Weda sering disebut sekedar mitologi dan dongeng belaka. Benarkah umat Hindu memuja Tuhan dan dewa yang hanya ada dalam mitologi?...
Apr 22, 2015 | Newsletter |
Waktu (kala) adalah aspek Tuhan Sri Krishna yang tidak terlihat secara material, tetapi dapat dirasakan karena secara langsung mempengaruhi dan menentukan kehidupan segala makhluk di alam semesta material. Sri Kishna berkata,”Kalah kalayatam aham, diantara segala...
Apr 17, 2015 | Newsletter |
Varna berarti golongan sosial, dan Asrama berarti tingkat/tahapan kehidupan spiritual. Menurut Veda (Bg.4.13), seseorang masuk golongan sosial (varna) tertentu ditentukan oleh: Guna (sifat/watak/tabiah/perangai/ciri) yang melekat pada diri pribadinya. Karma...
Apr 17, 2015 | Newsletter |
Seperti halnya buku petunjuk (guide-book) tentang TV berisi penjelasan lengkap tentang TV. Begitu pula, Veda adalah buku petunjuk (guide-book) tentang dunia material dan spiritual. Veda berisi penjelasan lengkap tentang dunia material dan spiritual beserta segala...
Apr 15, 2015 | Newsletter |
Tri Guna brasal dari kata Tri (tiga), dan Guna (tali ayau ikatan). Jadi Tri Guna berarti tiga tali pengikat yaitu sattvam, rajas dan tamas. Ketiga tali ini mengikat segala makhluk sehingga mereka betah tinggal di alam material. Secara umum, guna berarti sifat,ciri,...
Recent Comments